Personal Quality Management: Mengefektifkan Pengelolaan Diri dengan Mengaktifkan Empat Pilar Kualitas Pribadi

  • Siti Amanah

Abstract

Buku ini terasa pas dengan kiat pengembangan diri yang menjadi bagian dalam upaya transformasi perilaku manusia. Diuraikan dalam buku bahwa perrjalanan dan upaya setiap individu untuk mewujudkan kualitas pribadi yang utuh merupakan proses sepanjang hidup. Hal ini berimplikasi bahwa mewujudkan perubahan pada diri seseorang merupakan hal yang tidak mudah. Dalam hal ini, penulis buku menawarkan empat pilar yang perlu dijadikan pondasi untuk mewujudkan pengelolaan kualitas pribadi, yaitu: (i) kesadaran diri, (ii) pengaturan diri, (iii) pembiasaan diri, dan (iv) evaluasi diri.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2007-03-01
How to Cite
AmanahS. (2007). Personal Quality Management: Mengefektifkan Pengelolaan Diri dengan Mengaktifkan Empat Pilar Kualitas Pribadi. Jurnal Penyuluhan, 3(1). https://doi.org/10.25015/penyuluhan.v3i1.2153

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3 > >>