Musim dan toxocariasis pada kucing di klinik hewan Rvet 1 Bogor

  • Muhammad Fikram Program Profesi Dokter Hewan, Sekolah Kedokteran Hewan dan Biomedis, IPB University, Bogor
  • Risa Tiuria Divisi Parasitologi dan Entomologi Kesehatan, Sekolah Kedokteran Hewan dan Biomedis, IPB University, Bogor
  • Rizal Arifin Akbari Dokter Hewan Klinik Rvet 1, Bogor

Abstract

Toxocara spp. merupakan cacing nematoda parasitik zoonotik yang dapat menginfeksi kucing. Studi kasus ini bertujuan untuk mengetahui jumlah pasien kucing toxocariasis di klinik hewan Rvet 1 Bogor pada musim hujan dan kemarau. Pasien kucing sebanyak 41 ekor 2581 pasien yang mendapatkan layanan medis menunjukkan terinfeksi Toxocara spp. Kasus toxocariasis tertinggi (2,01%) terjadi pada musim hujan periode bulan Oktober-Maret yaitu 24 dari 1193 pasien, sedangkan jumlah kasus toxocariasis terendah (1,22 %) pada musim kemarau periode bulan April-September yaitu 17 dari 1388 pasien.

Downloads

Download data is not yet available.

References

[BMKG] Badan Meterologi, Klimatologi, dan Geofisika. 2021. Data curah hujan di stasiun Citeko, Kabupaten Bogor [internet]. [diakses pada 2021 Oktober 28]. Tersedia pada: https://dataonline.bmkg.go.id/akses_da

[BPS] Badan Pusat Statistik 2021. Kota Bogor dalam Angka 2021. Bogor (ID): BPS Kota Bogor.

Hidayat R, Farihah AW.2020. Identifikasi perubahan suhu udara dan curah hujan di Bogor. Journal of Natural Resources and Environmental Management. 10(4):616-626.

Lararenjana E. 2023. Musim Apa Sekarang di Indonesia? Merdeka.com edisi 16 Februari 2023 [internet]. [diakses pada 2021 Oktober 28]. https://www.merdeka.com/jatim/musim-apa-sekarang-di-indonesia-ketahui-informasi-selengkapnya-di-sini-kln.html

Misa MW, Suratma NA, Dwinata IM. 2022. Prevalensi infeksi cacing gastrointestinal berpotensi zoonosis pada kucing di Kota Denpasar. Buletin Veteriner Udayana. 14(6):616-22.

Murniati, Sudarnika E, Ridwan Y. 2016. Prevalensi dan faktor resiko infeksi Toxocara cati pada kucing peliharaan di Kota Bogor. Jurnal Kedokteran Hewan. 10(2):139-142.

Sianturi CLJ, Priyanto D, Astuti NT. 2016. Identifikasi telur Toxocara cati dari feses kucing di Kecamatan Banjarnegara, Bawang dan Purwareja Klampok Kabupaten Banjarnegara. Jurnal Media Agrosains. 2(11):25-30.

Suroiyah FA, Hastutiek P, Yudhana A, Sunarso A, Purnama MTE, Praja RN. 2018. Prevalensi infeksi Toxocara cati pada kucing peliharaan di Kecamatan Banyuwangi. Jurnal Medik Veteriner. 1(3):99-104.

Taylor MA, Coop RL, Wall RL. 2016. Veterinary Parasitology Fourth Edition. London (UK): Wiley Blackwell.

Widhowati D, Sasmita R, Mussa OR, Benu HA. 2019. Infeksi endoparasit pada kucing domestik (Felis Domesticus) di pasar tradisional Kecamatan Sawahan Kota Surabaya. VITEK: Bidang Kedokteran Hewan. 9:38-43.

Wu T, Bowman D. 2020. Visceral larva migrans of Toxocara canis and Toxocara cati in non-canid and non-felid hosts. Advance Parasitology. 109:63-88.

Published
2023-05-08
How to Cite
FikramM., TiuriaR., & AkbariR. A. (2023). Musim dan toxocariasis pada kucing di klinik hewan Rvet 1 Bogor. ARSHI Veterinary Letters, 7(2), 33-34. https://doi.org/10.29244/avl.7.2.33-34