Gender Role in Fisheries’s Household in Tanjung Pasir Village, Teluknaga Subdistrict, Tangerang District

  • Siti Maulina Nuryani Karnaen
  • Siti Amanah

Abstract

Tanjung Pasir adalah salah satu daerah pantai di kecamatan Tangerang dimana mayoritas masyarakatnya
bekerja di bidang perikanan. Terdapat tiga aktivitas yang dilakukan oleh nelayan di Tanjung Pasir yaitu melaut, pengolahan, dan pembenihan oleh wanita dan laki-laki. Bermacam-macam program telah dilakukan, tetapi masalah gender dalam rumah tangga masih belum terselesaikan. Tujuan penelitian untuk mengetahui peran gender dan pengambilan keputusan dalam rumah tangga perikanan. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dan wawancara mendalam dengan anggota rumah tangga perikanan. Faktorfaktor karakteristik rumah tangga dan kondisi sosial ekonomi memiliki hubungan dengan peran gender dan pengambilan keputusan dalam rumah tangga perikanan.
Kata Kunci: pengambilan keputusan, karakteristik rumah tangga, kondisi sosial ekonomi
Published
2015-05-15
How to Cite
Nuryani KarnaenS. M., & AmanahS. (2015). Gender Role in Fisheries’s Household in Tanjung Pasir Village, Teluknaga Subdistrict, Tangerang District. Sodality: Jurnal Sosiologi Pedesaan, 1(2). https://doi.org/10.22500/sodality.v1i2.9400

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>