PEMETAAN DIRICHLET KE NEUMANN UNTUK RANGKAIAN RESISTOR BERBENTUK SEGI
DOI:
https://doi.org/10.29244/jmap.3.2.45-50Abstract
Dalam tulisan ini dibahas representasi peta Dirichlet ke Neumann dari sebuah rangkaian resistor berbentuk segi. Per- masalahan ini berasal dari analogi diskret dari Tomografi Elek- trik. Secara tidak langsung, analogi diskret terkait dengan bentuk hampiran elemen hingga campuran dari permasalahan Tomografi Elektrik.Downloads
Download data is not yet available.
Downloads
Published
2004-12-01
Issue
Section
Articles

.png)