EMPOWERING FARMERS’ ECONOMIC WALFARE THROUGH DEVELOPMENT OF OIL PALM INDUSTRY IN THE REGIONAL AUTONOMY ERA: LESSONS LEARNT FROM SIAK DISTRICT

Arief Daryanto

Abstract

Pada tulisanini diajukan alternative kemitraan dalam bentuk contract farming untukmemadukan berbagai potensi yang dimiliki oleh pemerintah daerah, swasta, danakademisi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Model yang dikenaldengan ABG (Academician, Business, and Government) ini belajar dari kelemahanprogram kemitraan-kemitraan sebelumnya yang cenderung gagal atau tidaksustainable. Model alternatif ini dimungkinkan dengan meningkatkan kemampuankeuangan dan otoritas pemerintah daerah di era otonomi dan tersedianya lahandan perusahaan swasta serta akademisi yang memiliki kompetensi untukmemanfaatkan potensi tersebut.

Authors

Arief Daryanto
jma@mb.ipb.ac.id (Primary Contact)
DaryantoA. (1). EMPOWERING FARMERS’ ECONOMIC WALFARE THROUGH DEVELOPMENT OF OIL PALM INDUSTRY IN THE REGIONAL AUTONOMY ERA: LESSONS LEARNT FROM SIAK DISTRICT. Jurnal Manajemen & Agribisnis, 3(2), 113-125. https://doi.org/10.17358/jma.3.2.113-125

Article Details

Most read articles by the same author(s)