STRATEGI PENANGGULANGAN KEMISKINAN DI TINGKAT PETANI MELALUI PENGEMBANGAN KOMODITAS PERKEBUNAN DI KABUPATEN MUNA

Wa Ode Zarmin Hidayat, Rina Oktaviani, A. Faroby Falatehan

Abstract

Muna Regency is one of the very potential regencies for the development of plantation subsector. Most people (74.20 % of the population) of Muna Regency work in the sector, but the poverty level in the region is also high. For this reason this study takes the following objectives: 1) to identify the condition of the poor farmers in the Muna Regency; 2) to identify the excellent commodities of each districts which have the role in the economy of Mina Regency; 3) to formulate a plan of poverty alleviation program at the farmer level by developing plantation commodities in Muna Regency. Metode analisis yang digunakan adalah: Analisis Location Quotient (LQ), Analisis Kelayakan Finansial, dan Logical Frame Approach (LFA). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: 1) Komoditas unggulan perkebunan yang berperan dalam perekonomian perdesaan di Kabupaten Muna relatif seragam. Komoditi jambu Mete muncul sebagai komoditas unggulan di hampir semua kecamatan di Kabupaten Muna. 2) Komoditas kelapa, kopi, jambu mete, kemiri dan coklat/kakao memiliki kinerja finansial yang masih layak untuk dikembangkan kerana memiliki NPV yang positif, Nilai BC Ratio masih memberikan keuntungan dan nilai IRR yang lebih tinggi dari suku bunga tabungan di bank. 3) Strategi pengembangan komoditas unggulan di Kabupaten Muna adalah melalui kerjasama pemasaran produk dengan pedagang pengumpul desa yang perlu di tingkatkan.

Keywords: Strategy, Poverty Alleviation, Plantation Commodities

References

Alala. 1992. Masalah Kebijakan dan Peranan Institut Pedesaan: Sebuah Kajian Kritis, Media Baru 1(2), 23-25.
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Muna 2006. Perencanaan Jangka Menengah Program Penanggulangan Kemiskinan Kabupaten Muna Tahun 2006-2008.
Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa Kabupaten Muna 2006. Profil Kemiskinan Kabupaten Muna Tahun 2002-2006.
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Muna 2006. Rencana Pembangunan Jangka Menegah Kabupaten Muna Tahun 2006-2008
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Muna 2006. Strategi Daerah Pembangunan Daerah Tertinggal Kabupaten Muna Tahun 2006-2009.
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Muna 2006. Strategi Penanggulangan Kemiskinan Daerah Kabupaten Muna Tahun 2006.
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Muna 2006. Perencanaan Jangka Menengah Program Penanggulangan Kemiskinan Kabupaten Muna 2006-2008.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Muna 2006. Kabupaten Muna Dalam Angka 2005/2006.
Badan Pusat Statistik 2002. Data Kemiskinan Kabupaten/Kota di Indonesia.
Conyers, D. 1987. Perencanaan Sosial di Dunia Ketiga, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta. Jurnal Manajemen Pembangunan Daerah. Volume 5 Nomor 1, Juni 2013
Wa Ode Zarmin Hidayat, Rina Oktaviani, Strategi Penanggulangan Kemiskinan di Tingkat dan A. Faroby Falatehan Petani melalui Pengembangan Komoditas Perkebunan di Kabupaten Muna Gitinger. J.P. 1982, Economic Analysis of Agriculture Project 2nd Completely Revised and Expanded, UI-Press.
Hendrakusumaatmaja, Sutara, 2002. Pembangunan Ekonomi Lokal dan Regional, IPB, Bogor.
Hernowo, 2003. Pengembangan Sumberdaya Lahan di Perdesaan, Direktorat Permukiman dan Perumahan Bappenas.
Juoro, Umar, 1985. Masalah Terdepan dalam Pembangunan Ekonomi Indonesia, Penerbit Alumni, Bandung.
Ndraha, T., 1997. Metodologi Pembangunan Desa, Penerbit Bina Aksara, Jakarta.
____________., 1987. Pembangunan Masyarakat, Mempersiapkan Masyarakat Tinggal Landas, Penerbit Bina Aksara, Jakarta.
Nurkse, Ragnar, 1953. Pembangunan Daerah dan Pemberdayaan Masyarakat, http://www.kimpraswil.go.id.publik/p2kp/des/memahami99.htm
Saharia, 2003. ”Pemberdayaan Masyarakat di Perdesaan Sebagai Salah Satu Upaya Pemanfaatan Potensi Sumberdaya Manusia Secara Optimal” Makalah Individu. Pengantar Falsafah Sains (PPS702). Program Pascasarjana/S3. Institut Pertanian Bogor. http://rudyet.tripod.com/seml/023/sandra.htm.
Sayogyo, 1987. Ekologi Pedesaan, Sebuah Bunga Rampai, Penerbit Rajawali Pers. Jakarta.
Suharto, Edi, 2003. Paradigma Baru Studi Kemiskinan, http://www.immugm.org.public.html.article.php?story=20030911194808 123.
Tambunan, Tulus T.H., 1996. Perekonomian Indonesia, Ghalia Indonesia.

Authors

Wa Ode Zarmin Hidayat
mpdipb@hotmail.com (Primary Contact)
Rina Oktaviani
A. Faroby Falatehan
Author Biographies

Rina Oktaviani, Staff Pengajar Departemen Ilmu Ekonomi. Fakultas Ekonomi dan Manajemen IPB

Departemen Ilmu Ekonomi. Fakultas Ekonomi dan Manajemen IPB

A. Faroby Falatehan, Staff Pengajar Departemen Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan. Fakultas Ekonomi dan Manajemen IPB

Departemen Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan. Fakultas Ekonomi dan Manajemen IPB
HidayatW. O. Z., OktavianiR., & FalatehanA. F. (2013). STRATEGI PENANGGULANGAN KEMISKINAN DI TINGKAT PETANI MELALUI PENGEMBANGAN KOMODITAS PERKEBUNAN DI KABUPATEN MUNA. Jurnal Manajemen Pembangunan Daerah, 2(1). https://doi.org/10.29244/jurnal_mpd.v5i1.24191
Copyright and license info is not available

Article Details