Jurnal Sains Terapan : Wahana Informasi dan Alih Teknologi Pertanian
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv
<p align="justify">JURNAL SAINS TERAPAN : WAHANA INFORMAS DAN ALIH TEKNOLOGI PERTANIAN menerbitkan artikel di bidang sains terapan seperti pertanian terapan, teknologi terapan, dan agribisnis terapan <a href="https://issn.brin.go.id/terbit/detail/1558577513">e-ISSN = 2722-5232</a>, <a href="https://issn.brin.go.id/terbit/detail/1312433507">p-ISSN = 2088-8732</a>. JST diterbitkan oleh Sekolah Vokasi, IPB University (SV-IPB). JST pertama kali diterbitkan pada awal 2011 dengan terbitan dua kali dalam satu tahun pada bulan Juni dan November. Editor menerima artikel penelitian empiris dan telaah di bidang sains terapan.</p> <p>JST merupakan <em>peer-reviewed</em> jurnal yang telah terdaftar di <strong>Crossref (since 2019), Google Scholar, </strong>dan lainnya. </p> <p>Editor dapat merevisi naskah tanpa mengubah substansi dan isi setelah proses <em>blind-review</em>. Artikel yang dikirim oleh penulis harus merupakan naskah asli dan tidak sedang dalam proses penerbitan di jurnal lain.</p> <p>Lisensi <a href="https://creativecommons.org/licenses/by/4.0/"><img src="https://journal.ipb.ac.id/public/site/images/alma/cc-by.png" width="86" height="30"></a></p>en-US<script type="text/javascript" src="chrome-extension://dadggmdmhmfkpglkfpkjdmlendbkehoh/inject_scripts/search_videos.js"></script>jsainsterapan@gmail.com (Dr. Tekad Urip Pambudi S, S.Pt., M.Si)jsainsterapan@gmail.com (Dr. Tekad Urip Pambudi S, S.Pt., M.Si)Thu, 16 Jan 2025 00:00:00 +0700OJS 3.1.2.4http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss60PENGARUH PERBEDAAN HST (HARI SETELAH TANAM) TERHADAP DAYA KECAMBAH JAGUNG DAN SORGUM
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/article/view/55371
<p><em>The aim of this research was to examine the germination test of corn seeds and sorghum seeds based on differences in harvest age (HST). This research was carried out in the Laboratorium basah of Technology and Livestock Management at the IPB Vocational School, Sukabumi Campus in November 2023. The method used in this research was seed germination using an opaque paper substrate with a rolled paper test set in plastic and then stored in a dark room or without light. This research used a 2 x 2 x 3 factorial Completely Randomized Design (RAL) with 2 factors, namely; The first factor is the seed factor which consists of two levels, namely corn seeds (J), and sorghum seeds (S), and the second factor is harvest age (HST) consisting of 2 levels, namely the 4th day (4), and the 4th day. 7 (7), 3 repetitions each. The two types of seeds and different harvest ages (HST), then the interaction between factors for each germination of corn seeds and sorghum seeds showed significantly different results or effects (P<0.05). The results of this study showed that the germination of corn and sorghum seeds harvested at different ages (HST) had different percentages of germination and root length. The best interaction was shown by corn seed treatment at 7 HST.</em></p>Annisa Hakim
Copyright (c) 2025 Jurnal Sains Terapan : Wahana Informasi dan Alih Teknologi Pertanian
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/workflow/index/55371/5
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/article/view/55371Sun, 02 Mar 2025 10:16:58 +0700FOAMTASTIC: FOAM PEMBERSIH SEPATU INSTAN TANPA BILAS BERBASIS LIMBAH SABUT KELAPA DAN KULIT JERUK SUNKIST SEBAGAI ALTERNATIF MENGURANGI LIMBAH
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/article/view/56254
<p><em>Busy activities and high rainfall can quickly get shoes dirty, so an instant and rinse-free shoe cleaner is needed. This instant shoe-cleaning innovation without rinsing can utilize sunkist coconut fiber and orange peel waste, which are abundant. The coconut husk waste is processed into ash, and its potassium content is extracted as a polish and alkaline source. The sunkist orange peel undergoes citric acid extraction using the maceration method, which can potentially be an antibacterial agent. Five formulations of foamtastic are made with various compositions. Each formulation is tested for cleaning power against various stains, antibacterial properties, foam height, and stability. Formulation 4 is the best formulation based on optimal cleaning power, antibacterial properties, foam stability, and safe and effective pH for use as a cleaning product.</em></p> <p><strong><em>Keywords: Formulation, Sunkist orange peel, shoe cleaner, coconut fiber</em></strong></p>Siti Komalasari, Wina Yulianti, Diana Faoziah Hakim, Tanwiroh, Tiasuri Pangastuti
Copyright (c) 2025 Jurnal Sains Terapan : Wahana Informasi dan Alih Teknologi Pertanian
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/workflow/index/56254/5
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/article/view/56254Sun, 02 Mar 2025 11:27:00 +0700KORELASI PEMAHAMAN PENGGUNA TERHADAP “JANGSPRAY” DALAM MENINGKATKAN EFISIENSI BETERNAK JANGKRIK
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/article/view/52566
<p>Jangkrik sebagai sumber protein berkualitas menawarkan potensi besar untuk menjadi bisnis yang menguntungkan khususnya bagi petani skala kecil di Indonesia. Namun, peternak tidak bisa hanya mengandalkan jangkrik alam, maka dibutuhkan budidaya untuk memenuhi kebutuhan jangkrik tersebut. Tantangan seperti ketidakpastian lingkungan budidaya jangkrik dan kendala dalam memberikan minum menjadi hambatan utama. Penelitian ini memperkenalkan "JangSpray" yaitu alat pemberi minum otomatis berbasis IoT (<em>Internet of Things</em>), sebagai solusi untuk meningkatkan efisiensi budidaya jangkrik. Dengan pemantauan <em>real-time</em>, alat ini diharapkan dapat mengatasi kendala lingkungan dan mengurangi biaya produksi. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif menggunakan kuesioner pada acara "<em>IT Fest</em> Micro IT Sekolah Vokasi IPB". Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis korelasi pemahaman pengguna terhadap alat pemberi minum jangkrik "JangSpray" menggunakan Uji Korelasi <em>Pearson Product Moment</em>. Hasil penelitian ini menunjukkan hubungan positif yang tingkatnya kuat antara pemahaman pengguna dan efisiensi beternak jangkrik, artinya informasi yang mudah dimengerti oleh pengguna mampu meningkatkan kepercayaan penggunaan terhadap alat pemberi minum jangkrik "Jangspray" dalam peningkatan efisiensi dalam beternak jangkrik.</p>Irna Aulia, Hikmah Rahmah, Nur Aziezah, Bayu Widodo
Copyright (c) 2025 Jurnal Sains Terapan : Wahana Informasi dan Alih Teknologi Pertanian
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/workflow/index/52566/5
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/article/view/52566Sun, 09 Mar 2025 00:00:00 +0700ANALISIS PERILAKU KONSUMEN DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN KOPI di KOPI VOKASI
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/article/view/54549
<p>Indonesia menempati posisi ketiga sebagai negara setra kopi terbesar setelah Brazil dan Vietnam. Hal ini terjadi karena konsumsi kopi yang terus mengalami kenaikan setiap tahunnya yang menandakan terjadinya perubahan gaya hidup masyarakat Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis atribut yang mempengaruhi keputusan pembelian kopi di Kopi Vokasi, menganalisis sikap konsumen terhadap pembelian kopi di Kopi Vokasi, dan menganalisis kinerja Kopi Vokasi dalam memenuhi atribut-atribut yang penting bagi konsumen. Data diperoleh dari 100 responden dengan menggunakan metode <em>purposive sampling</em> (sedang membeli atau pernah mengonsumsi). Analisis data menggunakan metode deskriptif, skala sikap<em>,</em> metode <em>Fishbein</em>, dan metode IPA. Hasil data penelitian menunjukkan bahwa mayoritas responden adalah wanita berusia antara 18-28 tahun yang berprofesi sebagai mahasiswa dengan rerata pendapatan sebesar <Rp1.000.000,00<strong>.</strong> Indeks kepentingan dan kepercayaan konsumen yang diperoleh berada pada klasifikasi positif dengan skor 94,99. Atribut kepercayaan terhadap Kopi Vokasi yang perlu diperbaiki adalah fasilitas dan atribut kepercayaan yang harus dipertahankan ialah rasa, harga, pelayanan, dan bahan kemasan.</p>Nengri Situmorang, Doni Sahat Tua Manalu, Andya Nabila Arawinda, Khairunnisa Salsabilla, Fitriyani, Assaidah Nurul, Muhammad Shafwa
Copyright (c) 2025 Jurnal Sains Terapan : Wahana Informasi dan Alih Teknologi Pertanian
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/workflow/index/54549/3
https://journal.ipb.ac.id/index.php/jstsv/article/view/54549Mon, 10 Mar 2025 14:55:07 +0700