Gambaran darah sapi Bali di Bali
Abstract
Suatu studi pendahuluan terhadap gambaran darah sapi Bali dilalkukan terhadap 551 sampel darah yang diambil dari sapi-sapi Bali yang dianggap sehat secara klinis danberasal dari semua kabupaten di Bali.
Metode yang dipakai pada pememriksaan gambaran darah adalah baku (standar).
Suatu korelasi yang nyata terlihat antara umur dan RBC, WBC dan PCV yang diperoleh (P≤0.01). Hewan yang makin tua memperlihatkan RBC, WBC dan PCV yang makin rendah.
RBC, WBC dan PCV sapi jantan lebih unggul daripada yang berasal dari sapi betina.
Downloads
Download data is not yet available.
Section
Articles