Date Log
Daulat Pangan di Desa Tambang
Corresponding Author(s) : Heru Purwandari
Policy Brief Pertanian, Kelautan, dan Biosains Tropika,
Vol. 4 No. 4 (2022): Policy Brief Pertanian, Kelautan dan Biosains Tropika
Abstract
Sektor pertambangan secara drastis merubah bentang alam pedesaan dan menggeser peran petani sebagai kelompok yang berdaulat atas agroekosistem. Perubahan yang terjadi serta merta menggiring pada terciptanya sistem penghidupan yang baru bagi petani. Sayangnya, dalam banyak kasus, situasi ini meminggirkan peran petani sebagai penyedia pangan komunitas. Petani tidak dapat secara cepat beradaptasi dengan transformasi bentang alam yang terjadi dan tetap bertahan pada model pertanian konvensional dengan produktivitas yang makin menurun. Campur tangan pemerintah harus hadir guna mengatur ekspansi pertambangan danmengembalikan kualitas hidup masyarakat sekitar tambang dalam berbagai dimensi.
Keywords
Download Citation
Endnote/Zotero/Mendeley (RIS)BibTeX
References
Borras S, Franco J. 2012. Global Land Grabbing and Trajectories of Agrarian Change: A Preliminary Analysis. J Agrar Chang.12:34–59. https://doi.org/10.1111/j.1471-0366.2011.00339.x
[BPS] Badan Pusat Statistik. 2013. Sensus Pertanian 2013. Hasil Pencacahan Lengkap Provinsi Jawa Barat. Dapat diakses pada: https://jabar.bps.go.id/publication/2014/12/01/501650ee57fe4379a323b48a/sensus-pertanian-2013-hasil-pencacahan-lengkap-provinsi-jawa-barat.html
[UN] United Nation. 2019. United Nations Declaration on the Rights of Peasants and Other People Working in Rural Area. Report. Resolution adopted by the General Assembly on 17 December 2018. General Assembly.